Sistem Administrasi Kredit Multiguna Express pada PT BPR Cinde Wilis I€antor Cabang Jember
Abstract
BPR Wilis adalah BPR terpercaya yang tengah berkembang di kota
Jember. BPR Wilis memberikan layanan prima kepada masyarakat terutama
yang menjalankan usaha mikro, kecil dan menengah. PT BPR Cinde Wilis
juga masuk dalam TOP 100 BPR Kategori Aset 100 Miliar ke atas tahun 2019
oleh sebab itu saya tertarik ingin menetahui bagaimana BPR ini dapat
mengembangkan sehingga memiliki aset yang besar. Selain dari BPR Wilis
sendiri saya juga tertarik dengan produk kredit BPR yang sangat beragam
terutama produk kredit multiguna express.
Collections
- DP-Financial Accounting [182]