Show simple item record

dc.contributor.authorBERNADINUS ARYONO
dc.date.accessioned2013-12-03T07:35:36Z
dc.date.available2013-12-03T07:35:36Z
dc.date.issued2013-12-03
dc.identifier.nimNIM050210301159
dc.identifier.urihttp://repository.unej.ac.id/handle/123456789/3055
dc.description.abstractGuru dan siswa adalah dua pihak yang berperan besar dalam mencapai keberhasilan proses belajar mengajar yaitu mencapai ketuntasan prestasi belajar siswa. Ada banyak faktor yang mempengaruhi keberhasilan proses belajar mengajar. Penelitian ini menekankan pada dua faktor, yaitu motivasi belajar dan perhatian orang tua yang masing-masing memberi kontribusi terhadap pencapaian prestasi belajar siswa. Untuk itu diperlukan perumusan masalah dalam penelitian tersebut, yaitu: 1) Apakah ada pengaruh signifikan dari variabel motivasi belajar (X1) dan variabel perhatian orang tua (X2) terhadap prestasi belajar siswa (Y) pada mata pelajaran IPS kelas VII di SMP Negeri 2 Jember semester genap tahun ajaran 2011/2012? dan 2) Variabel manakah yang dominan diantara kedua variabel motivasi belajar (X1) dan variabel perhatian orang tua (X2) terhadap variabel prestasi belajar siswa (Y) pada mata pelajaran IPS kelas VII di SMP Negeri 2 Jember semester genap tahun ajaran 2011/2012?.en_US
dc.relation.ispartofseries050210301159;
dc.subjectGuru dan siswa adalah dua pihak yang berperan besar dalam mencapai keberhasilan proses belajar mengajar yaitu mencapai ketuntasan prestasi belajar siswa.en_US
dc.titlePENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS VII SEMESTER GENAP SMP NEGERI 2 JEMBER TAHUN AJARAN 2011/2012en_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record