Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/99891
Title: Alat Deteksi Kelainan Mata (Refraksi Mata Dan Buta Warna) Menggunakan Virtual Reality Dengan Metode Snellen Chart Dan Ishihara
Authors: CAHYADI, Widya
ROHMAN, Abdur
HASTAMA, Adi
Keywords: Refraksi Mata Dan Buta Warna
Issue Date: 14-Jan-2019
Publisher: Fakultas Teknik Universitas Jember
Abstract: Mata adalah panca indra yang sangat penting dalam kehidupan manusia yang digunakan untuk melihat. Jika mata mengalami gangguan atau terkena penyakit maka akan sangat berpengaruh pada kehidupan manusia. Beberapa penyakit yang dapat menyerang mata diantaranya, Anomali refraksi dan Buta warna yang mengharuskan membuat manusia mengggunakan alat bantu untuk memperbaiki penglihatannya. Anomali refaksi mata adalah gangguan yang terjadi pada mata seseorang yang menyebabkan kehilangan focus penglihatan atau terjadi pandangan yang kabur pada posisi melihat suatu benda, tulisan ,dan lain-lain. Dalam kasus gangguan yang parah dapat menjadikan melemahnya suatu penglihatan (visual impairment). Anomali refraksi mata yang umum sering terjadi yaitu rabun dekat (hipermtropia), rabun jauh (myopi), dan astigmatisme. Sedangkan buta warna merupakan kondisi dimana manusia tidak dapat membedakan warna atau pantulan cahaya yang masuk ke mata, sehingga semua benda hanya akan terlihat hitam putih, terdapat dua jenis buta warna yakni buta warna parsial dan buta warna total.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/99891
Appears in Collections:UT-Faculty of Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Adi Hastama-151910201061-.pdf3.88 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools