Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/98809
Title: Demokrasi Ekonomi Indonesia di Tengah Globalisasi: Antara Ekonomi Konglomerasi dan Ekonomi Rakyat
Authors: WARDHONO, Adhitya
Keywords: Demokrasi Ekonomi Indonesia
Globalisasi
Ekonomi Konglomerasi
Ekonomi Rakyat
Issue Date: 1-Dec-2015
Publisher: Yogyakarta: Penerbit Ombak
Abstract: Pemaknaan demokrasi ekonomi dan pembangunan di Indonesia menjadi tolak ukur keberhasilan menyejahterakan masyarakatnya. Meski risikonya adalah kegagalan memadukan rasionalisme dengan populisme. Disini seni memadukan peran pemerintah untuk menjadi efektif dengan peran pemerintah yang representatif yang membawa marwah teknokrasi dengan demokrasinya adalah sebuah keniscayaan yang harus diwujudkan.
Description: Artikel termuat dalam Buku Bunga Rampai "Reaktualisasi Pancasila: Menyoal Identitas, Globalisasi, dan Diskursus Negara-Bangsa" (hlm. 177-199)
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/98809
Appears in Collections:LSP-Books

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
F. EB_Buku Bunga Rampai_Adhitya Wardhono_Demokrasi Ekonomi Indonesia.pdf4.32 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.