Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/97691
Title: Praktik Sar Rimba Laut Dalam Menjaga Keselamatan Pengunjung Wisata Pantai Payangan Jember
Authors: ARIFIYANTI, Jati
GANEFO, Akhmad
FADLILAH, Fathan
Keywords: Praktik SAR Rimba Laut Dalam Menjaga Keselamatan Pengunjung Wisata Pantai Payangan Kabupaten Jember; Fathan Fadlilah, 130910302024; 2019; Program Studi Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik; Universitas Jember
Issue Date: 1-Apr-2019
Publisher: FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
Abstract: SAR Rimba Laut merupakan organisasi relawan yang dibentuk oleh masyarakat Payangan dikarenakan kebutuhan dengan adanya kecelakaan laut. SAR Rimba Laut awalnya bernama SAR Lokal yang dibentuk sekitar tahun 2011. Kemudian berkembang dan menjadi SAR Rimba Laut yang terus bertugas dalam upaya melakukan pencegahan bencana dan melakukan aktifitas SAR ketika ada kecelakaan laut. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana praktik SAR Rimba Laut dalam menjaga keselamatan pengunjung wisata Pantai Payangan Kabupaten Jember. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui, mendiskripsikan dan menganalisis praktik sosial SAR Rimba Laut di Payangan.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/97691
Appears in Collections:UT-Faculty of Social and Political Sciences

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Fathan Fadlilah - 130910302024_.pdf1.47 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools