Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/96708
Title: Pengaruh Penggunaan Portland Cement (P.C) Type 1 Dan Abu Batu Sebagai Filler Pada Campuran Hotmix Laston Lapis Aus (AC-WC)Terhadap Nilai Stabilitas
Authors: RATNANINGSIH, Anik
NURYANTO
Keywords: TEKNIK JALAN
Issue Date: 20-Jun-2006
Publisher: FAKULTAS TEKNIK
Abstract: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui nilai stabilitas campuran akibat penambahan Portland Cement (P.C) type I. Bahan-bahan yang dibutuhkan dalam penelitian ini antara lain agregat kasar (diperoleh dari AMP Garahan), agregat halus (diperoleh dari Pasirian, Lumajang), filter (portland cement dan abu batu), aspal pen.60-70 (diperoleh dadri PT. Sumitama Intinusa, Surabaya). Pengujian dilakukan di Laboratorium Transportasi PPS. Teknik, Universitas Jember. Sumber data diperoleh dari pengujian benda uji dengan menggunakan alat Marshall, kemudian dilakukan analisis dan perhitungan untuk mengetahui nilai stabilitas dan parameter Marshallnya.
URI: http://repository.unej.ac.id//handle/123456789/96708
Appears in Collections:Diploma Programme - Faculty of Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Nuryanto 021903103003_1.pdf6.13 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.