Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/94058
Title: Dinamika Musik Rock Indonesia Tahun 1978-1993
Authors: APRIANTO, Tri Chandra
SUNARLAN
SAPUTRO, Anggel Retno
Keywords: Musik Rock, Rock Indonesia, Indonesia
Issue Date: 18-Oct-2018
Publisher: Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember
Abstract: Skripsi ini membahas tentang perjalanan panjang musik rock di Indonesia pada tahun 1978-1993. Permasalahan dalam skripsi ini adalah: 1) Bagaimana musik rock masuk ke Indonesia. 2) Bagaimana keadaan musik rock Indonesia pada tahun 1978-1984?. 3) Seperti apa perkembangan musik rock Indonesia pada tahun 1984-1993 dengan adanya acara tahunan festival musik rock Indonesia yang mampu melahirkan era baru dalam musik rock?. 4) Apa faktor yang menyebabkan munculnya gerakan indie yang dipelopori oleh PAS band. Metode yang digunakan dalam penelitian skripsi ini adalah metode penulisan sejarah dengan empat tahapan heuristik, kritik sumber, interpretasi dan kritik sumber. Pendekatan yang digunakan dalam skripsi ini adalah pendekatan sosiologi musik. Teori yang digunakan adalah teori fungsional Robert K. Merton. Hasil dari skripsi ini adalah perjalanan musik rock di Indonesia yang awalnya kebarat-baratan berubah menjadi rock Indonesia, lalu di ikuti oleh kemunculan gerakan indie.
URI: http://repository.unej.ac.id//handle/123456789/94058
Appears in Collections:UT-Faculty of Culture (Cultural Knowledge)

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
ANGGEL RETNO SAPUTRO - 130110301101.pdf2.21 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools