Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/89856
Title: Interpretasi Korupsi dan Potlach dalam Praktik Birokrasi Perguruan Tinggi di Kampus Jemberdi Kampus Jember
Authors: Prasetyo, Hery
Baratha, Lukman Wijaya
Panotogomo, Aam Waro’
Keywords: Interpretasi Korupsi dan Potlach dalam Praktik Birokrasi Perguruan Tinggi di Kampus Jemberdi Kampus Jember
Issue Date: 26-Mar-2019
Abstract: Korupsi menjadi problem klasik dalam masyarakat kita, pertemuan sistem birokrasi modern dengan sistem tradisional yang terlebih dulu ada dalam masyarakat kita, menjadi salah satu penyebab awal dari terjadinya perilaku korupsi itu. Lebih khusus dalam birokrasi perguruan tinggi di kampus jember, yang mana silang sengkarut antara birokrasi modern dan tradisionalitas sangat tampak dalam tata kelola birokrasi, yang akhirnya memberikan efek perilku negatif berupa Korupsi, atau lebih khusus lagi soal Potlach.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/89856
Appears in Collections:UT-Faculty of Social and Political Sciences

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Aam Waro’ Panotogomo - 140910302035.pdf1.57 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools