Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/87744
Title: Penggunaan Media Pembelajaran Animasi Berbantuan Macromedia Flash pada Pembelajaran Fisika Pokok Bahasan Momentum, Impuls, dan Tumbukan Kelas X SMA
Authors: Bektiarso, Singgih
Supeno
FAKHRI, M. ISA
Keywords: Penggunaan Media Pembelajaran Animasi Berbantuan Macromedia Flash pada Pembelajaran Fisika Pokok Bahasan Momentum, Impuls, dan Tumbukan Kelas X SMA
Issue Date: 8-Nov-2018
Abstract: Fisika merupakan ilmu yang termasuk rumpun IPA, dan dalam pelaksanaan proses pembelajaran fisika yang selama ini berlangsung menunjukkan bahwa sebagian besar siswa tampak kurang berminat, kurang bergairah dan cenderung tidak aktif. Guru sering mengalami kesulitan dalam menjelaskan suatu materi kepada siswa dalam proses pembelajaran. Oleh karena itu guru memerlukan media yang dapat digunakan untuk menjelaskan hal-hal tersebut. Dengan multimedia, hal yang abstrak bagi siswa dapat ditampilkan ke hadapan siswa sehingga dapat menarik perhatian dan minat siswa melalui bentuk animasi tersebut. Melalui animasi Macromedia Flash diharapkan mampu mempengaruhi faktor internal hasil belajar, salah satunya adalah motivasi. Sehingga pembelajaran menggunakan animasi disertai motivasi belajar siswa yang tinggi diharapkan siswa lebih mudah dalam memahami konsep sehingga dapat meningkatkan hasil belajar siswa.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/87744
Appears in Collections:UT-Faculty of Teacher Training and Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
M. ISA FAKHRI-140210102040.pdf8.02 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools