Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/86939
Title: Sistem Evaluasi Kinerja Pegawai Menggunakan Metode Profile Matching
Authors: Slamin
Retnani, Windi Eka Yulia
Hidayat, Nur
Keywords: Sistem Evaluasi Kinerja Pegawai
Issue Date: 6-Aug-2018
Abstract: Penerapan metode profile matching pada proses penilaian kinerja pegawai di Matahari Department Store khususnya bagian marketing menggunakan data nilai pegawai periode penilaian Januari – Juni 2017 untuk mengetahui kinerja pegawai. Perancangan dan pembangunan sistem evaluasi kinerja pegawai dengan menggunakan metode profile matching pada Matahari Department Store khususnya pada bagian marketing ini dilakukan dengan menggunakan kompetensi pegawai dan kompetensi standart dari Matahari Department Store. Pemberian nilai dalam sistem ini berdasarkan kriteria dan subkriteria penilaian yang telah ditetapkan pihak Matahari Department Store. Adapun kriteria terbagi menjadi lima, yaitu : kedisiplinan (15%), integritas (15%), kapasitas intelektual (15%), kinerja (30%), dan orientasi pelayanan (25%). Masing – masing kriteria memiliki subkriteria dimana tiap subkriteria memiliki bobot atau nilai standar perusahaan. Adapun tahapan dalam pengimplementasian metode profile matching pada sistem evaluasi kinerja pegawai antara lain : admin menambahkan data kriteria sekaligus menambahkan subkriteria yang harus dimiliki oleh tiap kriteria, kemudian kabag melakukan penilaian pegawai sesuai kriteria dan subkriteria, selanjutnya kabag menampilkan hasil penilaian kepada pegawai.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/86939
Appears in Collections:UT-Faculty of Computer Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Nur Hidayat - 132410101053.pdf a-.pdf1.74 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools