Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/84981
Title: PENGARUH INDEK MASSA TUBUH TERHADAP KEJADIAN DIABETES MELLITUS TIDAK TERGANTUNG INSULIN PADA PASIEN RAWAT JALAN DI RSUD DR. SOETOMO SURABAYA
Authors: Santoso, Ali
Sulistyaningsih, Erma
Widyastuti, Luh
Keywords: INDEK MASSA TUBUH
DIABETES MELLITUS
INSULIN
RSUD DR. SOETOMO SURABAYA
Issue Date: 28-Mar-2018
Abstract: Berdasarkan hasil dan analisis data serta pembahasan dari penelitian "Pengaruh Indek Massa Tubuh terhadap Kejadian Diabetes Melitus tidak tergantung Insulin pada Pasien Rawat Jalan Di RSUD Dr.Soetomo Surabaya" maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut : 1. Ada pengaruh indek massa tubuh (IMT) terhadap kejadian DMTTI. 2. Pendidikan dan pendapatan responden ternyata tidak mempunyai hubungan yang bermakna dengan kejadian DMTTI. 3. Aktivitas responden sebelum menderita sakit mempunyai hubungan yang bermakna terhadap terjadinya DMTTI.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/84981
Appears in Collections:UT-Faculty of Medical

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Luh Widyastuti 012010101042.pdf14.24 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools