Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/84718
Title: KONFLIK DALAM TUBUH PERKUMPULAN BUDI UTOMO TAHUN 1908-1909
Authors: Hadi, Choesnoel
Handayani, Sri
SUJARW0, AGUS
Keywords: KONFLIK TUBUH
PERKUMPULAN BUDI UTOMO
Issue Date: 19-Mar-2018
Abstract: Berdasarkan pembahasan di bab IV terhadap permasalahan yang diajukan maka dapat dikemukakan kesimpulan seperti di bawah ini. Yang melatar-balakangi terjadinya konflik dalam tubuh perkumpulan Budi Utomo tahun 1908-1909 adalah perbedaan keinginan antara golongan elit birokratis yang bersifat konservatif dengan golongan elit cendekiawan muda yang cenderung bersifat radikal progresif. Kelompok elit cendekiawan muda menginginkan agar Budi Utomo terjun ke dalam bidang politik, sedangkan kelempok elit birokratis menginginkan Budi Utomo untuk tetap bergerak dalam bidang pendidikan dan kebudayaan. Dampak dari konflik tersebut telah mengakibatkan kelambanan bagi pertumbuhan perkumpulan Budi Utomo selanjutnya, disamping itu juga telah mengakibatkan berdirinya perkumpulan-perkumpulan lain yang terjun ke dunia politik, Budi Utomo sendiri pada akhirnya terjun juga ke dalam dunia politik secara terbuka.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/84718
Appears in Collections:UT-Faculty of Teacher Training and Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Agus Sujarwo 9202105163.pdf6.12 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools