Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/81994
Title: HUBUNGAN KOMUNIKASI VERTIKAL DENGAN EFEKTIVITAS KERJA BAWAHAN DI KANTOR CAMAT SUMBERSARI KABUPATEN JEMBER
Authors: Toerki, Moch
Soetomo
Fitriani, Eka Rahayu
Keywords: KOMUNIKASI VERTIKAL
EFEKTIVITAS KERJA BAWAHAN
KANTOR CAMAT SUMBERSARI
KABUPATEN JEMBER
Issue Date: 6-Oct-2017
Abstract: Berdasarkan pada uraian yang telah penulis kemukakan sebelumnya serta berdasarkan pada hasil analisis dan interpretasi data maka penulis dapat menarik kesimpulan : 1. Dari hasil perhitungan korelasi rs antara variabel X dengan variabel Y diperoleh nilai 0,375, sedangkan harga kritisnya untuk taraf kepercayaan sebesar 95% pada N=24 adalah sebesar 0,343 (0,375>0,343). Berarti perhitungan rs lebih besar dibandingkan dengan harga kritisnya. Dengan demikian ada hubungan implikasi di lapangan antara variabel komunikasi vertikal dengan variabel efektivitas kerja bawahan pada Kantor Camat Sumbersari Kabupaten Jember. 2. Dari perhitungan T test antara variabel X dengan variabel Y diperoleh angka sebesar 9,6. Sedangkan harga kritis dari distribusi T pada level signifikansi 0,05 pada df = 22 (N-2) adalah 2,074, sehingga hasil tersebut lebih besar dari harga kritisnya (9,6 > 2,074). Maka dapat diambil kesimpulan bahwa ada hubungan yang signifikan antara variabel komunikasi vertikal (X) dengan variabel efektivitas kerja bawahan (Y) pada Kantor Camat Sumbersari Kabupaten Jember.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/81994
Appears in Collections:UT-Faculty of Social and Political Sciences

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
EKA RAHAYU FITRIANI 950910101175.pdf20.89 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools