Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/81557
Title: Intervensi Pekerja Sosial dalam Merehabilitas Remaja Nakal
Authors: Wibisono, Bambang
Pairan
Basaruddin, Anas
Keywords: REMAJA
REHABILITAS
PEKERJA SOSIAL
Issue Date: 29-Aug-2017
Abstract: Intervensi yang dilakukan oleh pekerja sosial terhadap diri klien ini lebih banyak diarahkan pada aspek emosional dan sosial klien. Aspek emosional dan sosial yang dialami klien ini saling berhubungan dan saling berpengaruh karena permasalahan- permasalahan pada aspek sosial klien, begitu juga sebaliknya aspek sosial klien dapat mempengaruhi aspek emosional klien. Sehingga intervensi pekerja sosial terhadap diri klien tidak saja, melaikan terhadap kedua aspek tersebut. dan hal ini dapat dilihat bahwa semua pekerja sosial berperan penuh dan langsung menengani klien untuk memberikan bimbingan emosional dan sosial.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/81557
Appears in Collections:UT-Faculty of Social and Political Sciences

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Anas Basaruddin EIB 195106- SPLIT.pdf8.98 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools