Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/81209
Title: PEMBELAJARAN GEOMETRI SEKOLAH DAN PROBLEMATIKANYA
Authors: Sunardi, Sunardi
Keywords: geometri
belajar dan pembelajaran
masalah
sekolah
Issue Date: 15-Aug-2017
Abstract: Sampai sekarang masih dirasakan adanya masalah dalam pembelajaran geometri di sekolah. Padahal geometri merupakan cabang matematika yang penting dalam menumbuhkembangkan kemampuan spasial anak, yang merupakan bagian dari kemampuan berfikir anak. Oleh karena itu, sudah saatnya untuk diidentifikasi problematika dan alternatif solusinya. Beberapa problem yang terindentifikasi adalah sajian pembelajaran kurang variatif, kurang melibatkan model fisik, kurang informal, kurang melibatkan aktivitas fisik, kurang terintegrasi, kurang sesuai antara level berpikir siswa dengan tingkat sajian pembelajaran. Alternatif solusi yang bisa ditawarkan antara lain memberikan contoh sajian pembelajaran yang sesuai dengan level berpikir siswa dan mengubah paradigma pembelajaran geometri untuk semua siswa menjadi pembelajaran oleh semua siswa.
Description: Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika 2016
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/81209
ISBN: 978-602-449-023-2
Appears in Collections:LSP-Conference Proceeding

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
F. KIP_Prosiding_Sunardi_Pembelajaran Geometri.pdf1.65 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.