Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/81004
Title: Peranan dinas pariwisata dalam promosi paket wisata di jawa timur.
Authors: Purwadmoko, Sunardi
Wati, Kurnia Henny
Keywords: Dinas pariwisata
Issue Date: 10-Aug-2017
Abstract: Penetapan sektor kepariwisataan sebagai andalan pertumbuhan ekonomi tersebut sangatlah strategis dan menjanjikan ,mengngat kegiatan industri kepariwisataan merupakan suatu kebulatan yag terdiri dari beberapa kegiatan yang terkait satu dengan lainnya seperti, pengusahaan obyek dan daya tarik wisata ,usaha sarana pariwisata ,usaha jasa pariwisata ,perdagangan ,perindustrian ,pertanian ,perhubungan ,kebudayaan serta lingkungan.Jawa timur memiliki keunggulan potensi alam dan budaya sebagai daya tarik wisata .
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/81004
Appears in Collections:Diploma Programme - Faculty of Social and Political Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Henny Kurnia Wati 980903102169.pdf sdh.pdf10.86 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.