Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/77718
Title: HUBUNGAN KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PERIJINAN DAN PENANAMAN MODAL KABUPATEN SIDOARJO (Suatu Studi Pada Pemerintah Kabupaten Sidoarjo)
Authors: Poerwanto
AMIG, M. BAHRUL
Keywords: KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA
KINERJA PEGAWAI DINAS PERIJINAN DAN PENANAMAN MODAL
Issue Date: 14-Nov-2016
Abstract: Tujuan dari penelitian yang diajukan adalah untuk mengetahui hubungan antara kualitas sumber daya manusia yang mencakup kemampuan intelektual, kemampuan administratif dan kemampuan pengorganisasian diri terhadap kinerja dalam lingkungan lingkungan Dinas Perijinan dan Penanaman Modal Pcmerintahan Sidoarjo. Penelitian yang dilakukan mcrupakan studi kasus, data yang dilibatkan dalam penelitian meliputi data primer dan data sekunder. Penggatian data primer dilakukan dengan kuesioner sedang data sekunder dilakukan dengan dokumentasi. Teknik penetapan sampling adalah purposive sampling, teknik analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis korelasi product moment. Hasil pembahasan mengilustrsikan bahwa kemampuan intelektual (X1), kemampuan administratif (X2), dan kemampuan pengorganisasian diri (X3) tersebut sangat dipertimbangkan oleh masyarakat yang dalam konteks ini menjadi responden penelitian untuk menilai kinetja karyawan pada Dinas Perdinan dan Penanaman Modal Kabupaten Sidoarjo, hat terlihat dari nilai sig. (2-tailed) semua variabel bebas < standart error penelitian (5%), hal ini berarti nilai korelasi antara variabel bebas dan variabel terikat adalah signifikan. Ditinjau dari nilai koefisien korelasi terlihat bahwa variabel kemampuan administratif mempunyai hubungan yang paling kuat diantara variabel lainnya terhadap penilaian kineda karyawan diantara dua variabel lainnya.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/77718
Appears in Collections:MT-Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
M. Bahrul Amig 000820101115_erw.pdf18.94 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.