Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/74965
Title: PELAKSANAAN ADMINISTRASI PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS PADA PT. (PERSERO) ASURANSI KESEHATAN KPC 13-10 JEMBER
Authors: Alie, Noor
Sukron
Keywords: ADMINISTRASI
PENERIMAAN DAN PENGELUARAN
KAS
PT. ASURANSI KESEHATAN
Issue Date: 23-Jun-2016
Abstract: Kegiatan ekonomi merupakan salah satu faktor penunjang kelancaran dari pembangunan, untuk mewujudkan masyarakat adil dan makmur. Wujud dari perkembangan kegiatan ekonomi selama ini adalah munculnya perusahaan-perusahaan baik yang bergerak dalam bidang dagang, jasa, industri maupun bidang yang lain. Hal ini terjadi sebab kebutuhan manusia semakin lama semakin meningkat. Kebutuhan manusia yang semakin meningkat merupakan tantangan bagi perusahaan untuk meningkatkan pelayanannya kepada konsumen. Selaras dengan itu, persaingan antar perusahaan dalam memperebutkan pasar akan semakin kompleks. Dalam menghadapi tantangan dari perusahaan lain dan juga untuk mempertahankan kelangsungan hidupnya diperlukan serangkaian kebijaksanaan yang terbaik dan usaha yang sesungguhnya dalam menjalankan aktifitas perusahaan.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/74965
Appears in Collections:Diploma Programme - Faculty of Economics

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Sukron 970803104305.pdf1.59 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.