Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/74568
Title: Evaluasi Ketahanan beberapa Kultivar Pisang terhadap Bakteri Penyebab Penyakit Layu (Ralstollla Solanacearum)
Authors: Masnilah, Rachmi
Majid, Abdul
Supartini, V
HAYATI, Imas Siti Nur
Keywords: EVALUASI KETAHANAN
KULTIVAR PISANG
PENYAKIT LAYU (RALSTONIA SOLANACEARUM)
BAKTERI
Issue Date: 7-Jun-2016
Abstract: Sepuluh kultivar tanaman pisang yang banyak dijumpai di Kabupaten Jember yaitu Cavendish, Kepok, Raja, Ambon, Kayu, Muli, Susu, Agung, Nangka dan Mas temyata dapat terinfeksi bakteri R. solanacearum dengan inokulasi buatan di rumah kaca. Intensitas serangan pada kultivar yang dievaluasi berkisar antara 40-100 persen. Berdasarkan kategori ketahanannya terdapat delapan kultivar yaitu Cavendish, Kepok, Raja, Ambon, Kayu, Muli, Susu dan Agung yang dikategorikan rentan, dan dua kultivar yaitu Nangka dan Mas dikategorikan agak tahan. Oleh karena itu disarankan perlu adanya penelitian terhadap kultivar- kultivar lain untuk memperoleh kultivar yang tahan.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/74568
Appears in Collections:UT-Faculty of Agriculture

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Imas Siti Nur Hayati 961510401115.pdf9.49 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools