Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/71031
Title: Analisis Penadapatan Masyarakat Nelayan Desa Grajagan Kecamatan Purwoharjo Kabupaten Banyuwangi
Authors: Wibisono, Sunlip
Komariyah, Siti
LISIANA, RURY
Keywords: Pendapatan
Modal
Usia
Jam Kerja
Pengalaman Kerja
Teknologi.
Issue Date: 2015
Publisher: UNEJ PRESS
Series/Report no.: ARTIKEL ILMIAH MAHASISWA;
Abstract: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengukur dan menganalisis berapa besar pengaruh modal, jam kerja, usia, pengalaman kerja dan teknologi terhadap pendapatan nelayan tangkap di Desa Grajagan Kecamatan Purwoharjo Kabupaten Bnanyuwangi. Penelitian ini dilakukan di wilayah nelayan di Desa Grajagan Kecamatan Purwoharjo Kabupaten Banyuwangi. Populasi penelitian ini adalah nelayan tangkap sebagai pemilik kapal. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan metode simple random sampling dengan jumlah sampel 100 orang. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa hasil regresi pengaruh variabel modal, jam kerja, usia, pengalaman, dan teknologi terhadap pendapatan Nelayan di Desa Grajagan Kecamatan Purwohajo Kabupaten Banyuwangi, diperoleh F-Tabel sebesar 2,31 (α = 5% dan df= n-k-1/100-5-1 = 94 ) sedangkan F-Hitung sebesar 181.304 dan nilai probabilitas F-Statistik 0,000000. Maka dapat disimpulkan bahwa variabel independen secara bersama-sama berpengaruh terhadap variabel dependen ( F-Hitung > F-Tabel ). Sehingga dapat disimpulkan bahwa Ho ditolak dan hipotesis penelitian diterima, artinya variabel modal, jam kerja, usia, pengalaman, dan teknologi secara keseluruhan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel pendapatan nelayan.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/71031
Appears in Collections:SRA-Economic and Business Article

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
RURY LISIANA.pdf298.46 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.