Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/70385
Title: Hubungan perilaku kepemimpinan situasional yang dipengaruhi oleh kematangan bawahan dengan efektifitas kerja bawahan: Studi di pengadilan agama Jember dalam menyelesaikan perceraian
Authors: Humaidi
Murdiastuti, Anastasia
SYAHID, Abdus
Keywords: perilaku kepemimpinan
kematangan bawahan
efektifitas kerja
Issue Date: 6-Jan-2016
Abstract: Perkawinan menimbulkan sejumlah hak dan kewajiban bagi suami, istri maupun anak-anak baik material maupun immaterial. Hak dan kewajiban seyogianya harus berjalan sebagaimana mestinya menurut hukum yang berlaku. Dalam hubungan ini, untuk terjalin dan terlindunginya pelaksanaan hak-hak dan kewajiban-kewajiban diantara unsur-unsur dalam keluarga, sahnya status hukum perkawinan, menjadi sangat penting dan menentukan.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/70385
Appears in Collections:UT-Faculty of Social and Political Sciences

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Abdus Syahid - 95-1171.pdf104.1 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools