Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/69914
Title: Pelaksanaan Pemotongan Pajak Penghasilan Pasal 21 Atas Pegawai Tetap Pada PT.(Persero)Asuransi Kesehatan Indonesia Kantor Perwakilan Cabang 13-10 Jember.
Authors: Haryono, Matnur
Yaswati, Luki
Keywords: Pemotongan Pajak Penghasilan
Asuransi Kesehatan Indonesia
Issue Date: 5-Jan-2016
Abstract: Pajak merupakan salah satu sumber penerimaan negara yang sangat besar dan sangat penting bagi bangsa indonesia. Dilihat dari pengertian ,pajak merupakan iuran rakyat kepada kas negara berdasarkan undang undang (yang dapat di Paksakan)dengan tiada mendapat jasa timbal(Kontraprestasi)yang berlangsung dapat ditunjukkan dan yang digunakan untuk membayar pengeluaran umum.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/69914
Appears in Collections:Diploma Programme - Faculty of Social and Political Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
990903101013 Luki Yaswati_.pdf17 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.