Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/65236
Title: PERKUMPULAN HWIE TIAUW KA DI SURABAYA 1999-2011
Authors: WINARNI, Retno
MAGFIROH, Nurul Hidayatul
Keywords: Surabaya
Perkumpulan Hwie Tiauw Ka (HAKKA)
Issue Date: 1-Dec-2015
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi, menganalisis, mendeskripsikan, dan mengungkapkan perkumpulan Hwie Tiauw Ka Surabaya 1999-2011, bentuk kegiatan aktivitas sosial di perkumpulan Hwie Tiauw Ka sejak awal keberadaan dan berdirinya masa kolonialisme, khususnya di perkumpulan Hwie Tiauw Ka Surabaya. Penelitian ini menggunakan metode historis. Sumber data yang digunakan adalah berupa surat kabar, berbagai literatur buku, internet maupun sumber lain yaitu berupa wawancara. Teknis analisis data menggunakan teknis analisis historis, yaitu analisa yang mengutamakan dalam mengolah suatu data sejarah. Prosedur penelitian melalui empat tahap yaitu : heuristik, kritik sumber, interpretasi, dan historiografi. Pada 1820 berdirilah bangunan pertama kalinya dan tertua di Asia Tenggara yaitu perkumpulan Hwie Tiauw Ka Surabaya tepatnya berada di Jalan Slompretan No 58 Surabaya bagian Utara. Keberadaan pendirian sejak zaman kolonial Belanda hingga zaman Reformasi. Perkumpulan Hwie Tiauw Ka Surabaya adalah perkumpulan perantauan suku Hakka yang membentuk suatu organisasi di bidang sosial seperti mengurusi kematian, sembahyang, dan bakti sosial sebagai wadah pemersatu untuk terus menjalin komunikasi antar suku Hakka Surabaya.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/65236
Appears in Collections:UT-Faculty of Culture (Cultural Knowledge)

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Nurul Hidayatul Magfiroh - 080110301002.pdf8.18 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools