Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/63982
Title: Penagaruh Relationship Marketing Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Pelanggan Alfamart Jl. Kalimantan 80 Kabupaten Jember
Authors: Dewantara, Tri
Sriono
Ayu Wulandari, Gusti
Keywords: kepuasan
loyalitas pelanggan
relationship marketing
transaksi
Issue Date: 2014
Publisher: UNEJ
Series/Report no.: ARTIKEL ILMIAH MAHASISWA;
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh relationship marketing terhadap kepuasan dan loyalitas pelanggan Alfamart Jl. Kalimantan 80 Kabupaten Jember. Metode pengambilan sampel yang digunakan yaitu teknik purposive sampling artinya memilih sampel dilakukan dengan kriteria tertentu. Populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan Alfamart Jl. Kalimantan 80 Kabupaten Jember minimal bertransaksi tiga kali dan jumlah sampel yang ditetapkan 100 responden. Data yang digunakan adalah data primer berupa kuesioner dan wawancara, data sekunder berupa dokumentasi atau studi pustaka. Variabel bebas yaitu relationship marketing, kepuasan sebagai variabel intervening dan variabel terikat yaitu loyalitas. Metode analisis menggunakan analisis Structural Equation Modelling (SEM). Hasil penelitian menunjukan bahwa relationship marketing berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan, relationship marketing berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan dan Kepuasan berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/63982
Appears in Collections:SRA-Economic and Business Article

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Tri Dewantara.pdf268.91 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.