Please use this identifier to cite or link to this item:
https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/63573
Title: | ANALISIS PELAYANAN PELAKU BISNIS KONVEKSI DISTRO REDSHOP DI JALAN DIPONEGORO 64 KABUPATEN JEMBER |
Authors: | Febri Dwi Hendriyanto Sukidin Hety Mustika Ani |
Keywords: | Produk branded sikap tanggap pelayanan online |
Issue Date: | 2015 |
Publisher: | UNEJ |
Abstract: | Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pelayanan pelaku bisnis konveksi Distro Redshop di Jalan Diponegoro 64 Kabupaten Jember. Penentuan lokasi penelitian menggunakan metode purposive area, sedangkan untuk menentukan subjek dan informan penelitian menggunakan metode purposive sampling. Pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi, dan dokumen. Metode analisis data penelitian ini menggunakan reduksi data, penyajian data dan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa untuk meningkatkan pelayanan kepada konsumen supaya lebih baik, dibutuhkan beberapa bentuk pelayanan yakni ketersedian produk branded, sikap tanggap kepada konsumen, dan pelayanan online. Dari beberapa bentuk pelayanan diatas yang paling efektif diterapkan yakni ketersedian produk baranded, banyaknya produk branded di yakini mampu memberikan ciri khas bagi Distro Redshop dan memberikan kemudahan bagi konsumen untuk memilih produk sesuai dengan model dan merk yang diinginkan, selain itu sikap tanggap kepada konsumen merupakan salah satu bentuk pelayanan yang diterapkan oleh penanggung jawab Distro Redshop dalam memberikan pelayanan kepada konsumen, karena konsumen merupakan seorang teman yang harus dilayani dengan cepat, tepat dan siap memberikan informasi kepada konsumen. |
URI: | http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/63573 |
Appears in Collections: | SRA-Education |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
FEBRI DWI HENDRIYANTO.pdf | 256.81 kB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.