Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/21915
Title: Kajian Hukum Terhadap Perkawinan Tanpa Dihadiri Salah Satu Pihak Menurut Hukum Islam dan Undang-Undang No 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan
Authors: ANINDITHA BUDI PRIHAPSARI
Keywords: ISLAM DAN UNDANG-UNDANG NOMOR 1 TAHUN 1974 TENTANG PERKAWINAN
Issue Date: 23-Jan-2014
Series/Report no.: 040710101095;
Abstract: Setiap manusia diciptakan berpasang-pasangan, adanya pria dengan wanita ini memang menjadi kehendak Allah SWT, yang telah menciptakan manusia dengan perasaan saling membutuhkan antara salah satu dengan yang lain. Perasaan saling membutuhkan tersebut merupakan salah satu tanda kekuasaannya di dalam pengaturan alam semesta ini. Diciptakan manusia secara berpasang-pasangan ini, supaya mereka cenderung merasa tentram dan nyaman serta saling mengasihi dan menyayangi agar terciptanya suatu kebahagiaan, karena jika ada surga dunia, maka surga itu adalah pernikahan yang bahagia.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/21915
Appears in Collections:UT-Faculty of Law

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
gdlhub- (76)xx_1.pdf491.83 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools