Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/179
Title: Relevansi Price Earnings Ratio Waktu Initial Public Offerings Sebagai Prediktor Price Earnings Ratio Setelah Go Public
Authors: Gumanti, Tatang Ary
Nurhayati
Purnomo, Yones
Keywords: IPO, Price Earnings Ratio, Pertumbuhan, Risiko
Issue Date: 18-Jun-2013
Series/Report no.: Manajemen Usahawan Indonesia;Vol. 41 No. 5 Oktober-Desember 2012
Abstract: Penawaran umum perdana (initial public offering=IPO) merupakan penawaran saham suatu perusahaan kepada publik untuk pertama kalinya di pasar modal. Perusahaan yang melakukan penawaran umum perdana diharuskan untuk menerbitkan prospektus yang memuat informasi-informasi utama dan penting tentang perusahaan. Salah satu pendekatan untuk menilai IPO adalah dengan menggunakan pendekatan PER. Variabel-variabel lain yang secara empiris digunakan untuk menilai suatu IPO adalah antara lain tingkat pertumbuhan perusahaan, rasio kecukupan utang, risiko dan return indeks pasar.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/179
ISSN: 0302 – 9859
Appears in Collections:Fakultas Ekonomi

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Relevansi Price Earnings.pdf1.3 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.