Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/123398
Title: Strategi Guru dalam Peningkatan Kualitas Pembelajaran di TK ABA 1 Kaliwates Jember
Authors: AMELLIA, Nur Dini
Keywords: Strategi guru
Kualitas Pembelajaran
Issue Date: 20-Jun-2024
Publisher: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Abstract: Strategi guru adalah rancangan untuk mengatur suatu kegiatan pembelajaran guna mewujudkan tujuan pembelajaran yang sudah dirangkai agar dapat lebih berkembang. Kualitas pembelajaran adalah sebuah barang atau jasa yang dianggap berkualitas tinggi dengan catatan bersifat konsisten. Jika guru dapat menemukan cara belajar yang efektif bagi siswanya, maka proses strategi pembelajaran akan membuahkan hasil untuk peningkatan kualitas pembelaaran di sekolah. Penelitian ini bertujuan guna merinci strategi yang digunakan oleh guru dalam peningkatan kualitas pembelajaran. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Pengumpulan data melalui kegiatan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat 6 rancangan yang dilakukan oleh guru sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung yang dapat meningkatkan kualitas pembelajaran di sekolah yaitu mengidentifikasi masalah, indikator dan rumusan kompetensi, memilih dan menata sumber daya pendidikan, pemilihan sumber belajar atau media, pendekatan pembelajaran dan mengevaluasi hasil pembelajaran.
URI: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/123398
Appears in Collections:UT-Faculty of Teacher Training and Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
DOC-20240619-WA0016.pdf
  Until 2028-01-27
3.04 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools