Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/122930
Title: Pengendalian Kualitas Produk di UD New Jaya Sakti Wuluhan Jember
Authors: HIDAYAT, Moh Masyrofi
Keywords: Pengendalian Kualitas
Issue Date: 28-Jun-2024
Publisher: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Abstract: Penelitian ini mengkaji tentang pengendalian kualitas produk di UD New Jaya Sakti Wuluhan Jember. Pengendalian kualitas produk dilakukan pada tahap input, proses dan output. Metode penelitian ini menggunakan kualitatif dengan teknik analisis data analisis doman dan analisis taksonomi. Data penelitian ini dilakukan dengan melakukan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Informan pada penelitian ini adalah manajer produksi, pengawas lapang, tim produksi, dan tim distribusi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengendalian kualitas pada tahap input menerapkan standar kualitas kualitas pasir, semen dan mill yang digunakan, yakni pasir lumajang, semen curah singa merah dan mill dari Puger. Pada tahap proses memastikan pencampuran sesuai takaran, adonan tidak lengket pada mesin, dan mesin bekerja normal. Pada tahap output, penyortiran dilakukan sebelum pengiriman, dan mempersiapkan produk garansi guna mengganti produk rusak pada saat pengiriman berlangsung.
Description: Finalisasi repositori tanggal 6 Agustus 2024_Kurnadi_Rara
URI: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/122930
Appears in Collections:UT-Faculty of Social and Political Sciences

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
MOH MASYROFI HIDAYAT_200910202050.pdf
  Until 2028-06-20
1.53 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools