Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/122213
Title: Prosedur Pelaksanaan Penyusunan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) di Bidang Perencanaan, Pengendalian, Evaluasi Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan pada BAPPEDA Kabupaten Jember
Authors: ANINDITA, Anasya Rizki
Keywords: Pemerintah Daerah
Perencanaan Pembangunan
Sistem Informasi AKuntansi
Laporan Keterangan Pertanggungjawaban
Issue Date: 10-Jul-2023
Publisher: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Abstract: Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Jember adalah salah satu instansi pemerintah di Kabupaten Jember yang bertugas untuk menyelenggarakan perencanaan pembangunan daerah Kabupaten Jember. Perencanaan yang dilakukan berupa menyusun rencana tiap periode tertentu seperti RPJPD (Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah) yaitu perencanaan daerah untuk periode 20 tahun, RPJMD (Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah) yaitu perencanaan daerah untuk periode 5 tahun, dan RKPD (Rencana Kerja Pembangunan Daerah) yaitu perencanaan daerah untuk periode 1 tahun. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Jember tidak hanya menyusun dokumen – dokumen perencanaan saja, dokumen lain yang disusun yaitu LKPJ (Laporan Keterangan Pertanggungjawaban), LKPJ tersebut disusun langsung oleh bidang Data dan Laporan. Menurut pasal 71 ayat 2 diamanatkan bahwa Kepala Daerah menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) kepada DPRD yang dilakukan 1 kali dalam 1 tahun paling lambat 3 bulan setelah tahun anggaran berakhir.
Description: validasi_repo_firli_Desember_2023_18
URI: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/122213
Appears in Collections:DP-Accounting



Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.