Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/112692
Title: Aplikasi Myostatin di Bidang Bioteknologi Hewan
Authors: KHASANAH, Himmatul
KHAERUNNISA, Isyana
WIDIANINGRUM, Desy Cahya
Keywords: Myostatin
Bioteknologi Hewan
Issue Date: 2022
Publisher: Inara
Abstract: Seperti kita ketahui bersama bahwa kebutuhan terhadap produkproduk yang berasal dari hewani semakin meningkat. Hanya saja meningkatnya permintaan tidak diimbangi dengan ketersediaan produk sehingga perlu adanya upaya peningkatan produksi. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk meningkatkan produksi yaitu melalui peningkatan mutu genetik pada hewan ternak (sapi, kambing, ayam) dengan memanfaatkan kemajuan bioteknologi. Artinya gengen pada hewan ternak dapat dikontrol melalui rekayasa genetika. Salah satu aplikasi dari rekayasa genetika yaitu memanfaatkan gen-gen yang ada pada hewan ternak. Konkretnya dengan memanfaatkan gen tersebut, pertumbuhan pada hewan ternak dapat dikontrol. Gen yang berperan dalam proses ini (rekayasa genetika) adalah gen myostatin. Gen myostatin merupakan anggota dari superfamili Transforming Growth Factor-β (TGF-β) yang menyekresikan protein untuk mengontrol pertumbuhan dan diferensiasi jaringan tubuh. Dengan adanya rekayasa genetika ini, pertumbuhan massa otot dapat dikontrol. Selain itu produksi daging juga dapat ditingkatkan melalui rekayasa genetika tersebut.
URI: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/112692
Appears in Collections:LSP-Books

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
FAPERTA_BUKUTEKS_Aplikasi Myostatin di Bidang Bioteknologi Hewan.pdf5.7 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.