Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/108563
Title: Analisa Hazard Identification Risk Assessment and Risk Control (Hirarc) Pada Perguruan Tinggi Yang Berlokasi di Pabrik
Authors: PUTRI, Rizkiyah Nur
TRIFIANANTO, Muhammad
Keywords: HIRARC
risiko
bahaya
Issue Date: 3-May-2019
Publisher: Seminar dan Konferensi Nasional IDEC
Abstract: Penggunaan lokasi dan fasilitas yang sama antara perusahaan dan perguruan tinggi menjadi salah satu keunggulan perguruan tinggi dibawah naungan perusahaan BUMN. Hanya saja potensi bahaya yang dimiliki perusahaan akan sama pula dirasakan oleh perguruan tinggi tersebut. Tujuan penelitian ini yakni melakukan identifikasi potensi bahaya, melakukan penilaian risiko bahaya hingga memberikan masukan pengendalian bahaya yang tepat. Dengan menggunakan metode kuantitatif dan kualitatif sebagai inputan analsiis HIRARC diharapkan dapat menghasilkan pengendalian yang tepat. Hasil risk assessment menyatakan bahwa 2% low risk, 87% medium risk, dan 11% high riskn dengan potensi yang akan terjadi berupa 23% terjadi iritasi mata, 20% gangguan pernafasan dan 20% memar pada anggota tubuh Sumber bahaya tertinggi ada pada faktor mesin dan lingkungan. Oleh karenanya dilakukan risk control dengan melakukan engneering control pada mesin dan proses manufactur semen hingga memberlakukan sanksi pada pekerja atau mahasiswa yang tidak menggunakan APD lengkap guna meminimalisir terjadinya kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja.
Gov't Doc #: KODEPRODI1910101#Teknik Mesin
URI: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/108563
Appears in Collections:LSP-Conference Proceeding

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
F TEKNIK_RIZKIYAH NUR P_PROSIDING_ANALISA HAZARD IDENTIFICATION RISK.pdf2.07 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.