Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/102278
Title: Hubungan Jumlah Unit Gigi Fungsional dengan Jumlah Pengunyah Kacang Rebus pada Usia Lanjut Umur 64-69 tahun
Authors: Hamzah, Zahreni
Indriana, Teeky
Zulfi, Eliftina
Keywords: Jumlah Unit Gigi Fungsional
Jumlah Pengunyah
Usia Lanjut
Umur 64-69 tahun
Issue Date: 29-Sep-2003
Publisher: FKG
Abstract: Keberhasilan pembangunan kesehatan Indonesia telah mampu meningkatkan angka harapan hidup sehingga penduduk usia lanjut makin lama makin meningkat. Hal ini ditunjang dengan sarana dan prasarana kesehatan yang semakin meningkatkan mutu dan pelayanannya terutama pada lansia. Lansia sendiri dikelompokkan menjadi empat yaitu: kelompok varilitas (45 - 54) tahun, prasenium (55 - 64) tahun, sanescens (64 - 70) tahun dan lansia dengan resiko tinggi (lebih) dart 70 tahun.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/102278
Appears in Collections:UT-Faculty of Dentistry

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Eliftina Zulfi 971610101085.pdf3.04 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools