Now showing items 629-648 of 865

    • Pengantar Teori Fraktal dan Aplikasinya 

      YUDIANTO, Erfan (CV. Pustaka Abadi, 2019-09-01)
      Buku ini ditulis guna memenuhi kebutuhan pembahasan secara sederhana dan detail terkait Geometri Fraktal. Seiring jalannya waktu, keberadaan Geometri Fraktal sudah mulai disadari oleh sebagian orang. Hal ini dikarenakan ...
    • Pengaturan Bea Materai Dalam Transaksi Elektronik 

      TEKTONA, Rahmadi Indra (PT Sada Kurnia Pustaka, 2023-06)
      Indonesia merupakan negara dengan pertumbuhan e-commerce yang mempunyai daya tarik dari tahun ke tahun. Euromonitor mencontohkan, sejak 2014 penjualan daring Indonesia mencapai 1,1 miliar dolar AS. Dari hasil sensus ...
    • Pengaturan Hukum Acara Mahkamah Konstitusi 

      ANGGONO, Bayu Dwi; USFUNAN, Jimmy Z. (PT RAJAGRAFINDO PERSADA, 2021-07)
      Pasca Amandemen Undang-Undang Dasar Tahun 1945, hadir Lembaga negara baru yaki Mahkamah Konstitusi, selain Dewan Perwakilan Daerah dan Komisi Yudisial. Sebelumnya, pelaku kekuasaan kehakiman dilakukan oleh sebuah Mahkamah ...
    • Pengaturan Sistem Kerja Perawat dalam Masa Krisis Kesehatan: Pengalaman Pembelajaran dari Pandemi COVID-19 

      ASMANINGRUM, Nurfika; ROSYIDI, Kholid; PURWANDARI, Retno; ARDINA, Anisah (KHD Production, 2020-11-01)
      Seluruh negara di dunia hingga saat ini masih berusaha untuk melawan virus corona. Jumlah kasus yang diakibatkan oleh virus corona terus bertambah denganbeberapa melaporkan kesembuhan, namun tidak sedikit juga yang ...
    • Pengelolaan Mandiri Diabetes Mellitus Tipe 2 Di Rumah 

      RONDHIANTO, Rondhianto; NURSALAM, Nursalam; KUSNANTO, Kusnanto; MELANIANI, Soenartanatalina (KHD Production, 2021-04-01)
      Indonesia merupakan salah satu negara dengan jumlah penderita diabetes mellitus tipe 2 terbanyak di dunia dengan jumlah penderita 10,3 juta orang pada tahun 2017 dengan angka prevalensi 6,7%
    • Pengembangan Etika Hubungan Indonesia-Australia dari Persfektif Gender 

      HARA, Abubakar Eby (Yogyakarta: Kanisius Media, 2019, 2019-12-01)
      Besarnya persoalan gender dalam dunia global tidak sebanding dengan sedikitnya kajian dan riset gender dalam hubungan internasional. Buku ini mencoba mengisi kesenjangan tersebut, melalui perspektif Indonesia dan Australia. ...
    • Pengembangan Kemampuan Kognitif dan Kreativitas Anak Usia Dini 

      BUDYAWATI, Luh Putu Indah; ZAHRO, Indah Rohmatuz (UPT Penerbitan & Percetakan Universitas Jember, 2018-10-01)
      Pada dasarnya buku “Pengembangan Kemampuan Kognitif dan Kreativitas Anak Usia Dini” disusun agar menjadi bahan acuan, terutama bagi mahasiswa/mahasiswi yang menempuh program studi pendidikan guru pendidikan anak usia ...
    • Pengembangan Keterampilan Berpikir dan Keterampilan Metakognitif Melalui Pembelajaran Inovatif di Era Metaverse 

      SISWATI, Bea Hana (Akademia Pustaka, 2022)
      Manusia merupakan makhluk yang lebih unggul dibanding makhluk lain karena diberi kemampuan dalam berpikir dan bernalar. Manusia diberkahi dengan kemampuan berpikir, oleh karenanya manusia disebut makhluk rasional. Kemampuan ...
    • Pengembangan Organisasi & Birokrasi 

      SUHARSONO, Agus (PT. Literasi Nusantara Abadi Grup, 2024-01-01)
      Pengembangan organisasi adalah suatu konsep komprehensif yang melibatkan serangkaian langkah dan strategi untuk meningkatkan kinerja dan efisiensi organisasi. Ini mencakup perubahan dalam struktur, budaya, proses, dan ...
    • Pengenalan Dinding Sel C. albicans oleh Sistem Imunitas Innate 

      SULISTYANI, Erna (UPT Penerbitan & Percetakan Universitas Jember, 2020-04-01)
      C. albicans adalah golongan ragi yang sangat umum ditemukan sebagai mikroorganisme opportunistik pada rongga mulut dan genital. Dengan meningkatnya prevalensi berbagai penyakit dan penggunaan obat yang menurunkan sistem ...
    • Pengenalan Drone 

      PUTRA, Bayu Taruna Widjaja (Fakultas Teknik Pertanian UNEJ, 2018-01-02)
      Unmanned Aerial Vehicle atau biasa yang dikenal dengan drone merupakan sebuah mesin terbang yang dikendalikan menggunakan komputer atau remote control dari jarak jauh. Drone dapat digunakan di segala bidang khususnya ...
    • Pengendalian Hayati Nematoda Pratylenchus Coffeae pada Tanaman Kopi 

      ASYIAH, Iis Nur; PRADANA, Ankardiansyah Pandu (Relasi Inti Media, 2022-09-01)
      Nematoda adalah cacing tidak bersegmen, biasanya memiliki diameter 50 μm dengan panjang 1 mm. Beberapa spesies yang bertanggung jawab untuk penyakit tanaman telah menerima banyak perhatian, namun sebenarnya mayoritas ...
    • Pengendalian Ulat Grayak pada Tanaman Cabai Merah, Selada, dan Tomat Menggunakan Granula Ekstrak Daun Bintaro 

      SUBCHAN, Wachju; PRIHATIN, Jekti; PALUPI, Eka Mardiana; ANNISYAH, Nurul Hilyatun; ANNURI, Kholidia (Yogyakarta: LaksBang PRESSindo, 2019-12-01)
      Salah satu tanaman yang mengandung bioinsektisida adalah tanaman Bintaro (Cerbera odollam G.). Tanaman Bintaro (Cerbera odollam G.) memiliki senyawa metabolit sekunder, seperti saponin, polifenol dan alkaloid serta terpenoid. ...
    • Penggunaan Kearifan Lokal dalam Perawatan Keluarga dengan Anak Remaja 

      SUSANTO, Tantut; RASNI, Hanny; SUSUMANINGRUM, Latifa Aini; YUNANTO, Rismawan Adi; RAHMAWATI, Ira; SEPTIYONO, Eka Afdi (Bondowoso: KHD Production, 2019-10-01)
      Buku Monograf Penggunaan Kearifan Lokal dalam Perawatan Keluarga dengan Anak Remaja ini merupakan buku hasil penelitian riset dasar kami dengan judul “Penggunaan Budaya Kearifan Lokal Pandulungan Pada Keperawatan ...
    • Penggunaan Tari Tradisional Sebagai Kearifan Lokal dalam Mempertahankan Kualitas Tidur, Tekanan Darah, Resiko Jatuh dan Keseimbangan 

      Nur, Kholid Rosyidi Muhammad; Susanto, Tantut; Susumaningrum, Latifa Aini; Rasni, Hanny; Yunanto, Rismawan Adi (Bondowoso: KHD Production, 2019-07-01)
      Buku ini kami susun untuk memberikan pendidikan tentang “Penggunaan Tari Tradisional Sebagai Kearifan Lokal dalam Mempertahankan Kualitas Tidur, Tekanan Darah, Resiko Jatuh dan Keseimbangan” sebagai wawasan mengenai ...
    • Penghapus, Peringan, dan Pemberat Pidana 

      Suarda, I Gede Widhiana (2013-08-16)
      Buku ini berisi materi tentang prinsip-prinsip pemidanaan dalam peradilan pidana di Indonesia.Prinsip-prinsip pemidanaan yang dibahas merupakan prinsip-prinsip yang terkait dengan penghapusan pidana, peringanan pidana, dan ...
    • Pengkajian Konsep dan Indikator Kemiskinan 

      Hermawati, Istiana; Diyanayati, Kissumi; Rusmiyati, Chatarina; Hikmawati, Eny; Andari, Soetji; Winarno, Endro; Cahyono, Sunit Agus Tri; Hardiati, Enni; Udiati, Trilaksmi; Yulani, Dwi; TM Marwanti; Widiowati, Didiet; Suradi; Pairan; Molasy, Honest Dody (2017-01-23)
      Selama ini, penanganan kemiskinan dan masalah sosial lain yang terkait masih menggunakan berbagai indikator, di antaranya: 1) BPS menghitung angka kemiskinan melalui tingkat konsumsi penduduk dan kebutuhan dasar dengan ...
    • Penguatan Manajemen Pengembangan Desa Wisata 

      MASTIKA, I Ketut; SASONGKO, Sasongko; JULIANTO, Didik Eko; HUTAMA, Pandu Satriya (CV.Dream Litera Buana, 2022-04-01)
      Salah satu pendekatan pengembangan wisata alternatif adalah desa wisata untuk pembangunan pedesaan yang berkelanjutan dalam bidang pariwisata. Ramuan utama desa wisata diwujudkan dalam gaya hidup dan kualitas ...
    • Peningkatan Keterampilan Metakognitif Pebelajar Biologi di Kawasan Pertanian Industrial 

      SISWATI, Bea Hana (CV BUDI UTAMA, 2023-01)
      Pendidikan adalah puncak dari kegiatan peradaban. Pendidikan bukan hanya tentang bagaimana kita mendapatkan nilai, pengetahuan serta wawasan tentang tempat kita hidup. Tetapi pendidikan bisa menjadi sarana yang efektif ...