SRA-Medical: Recent submissions
Now showing items 361-380 of 429
-
Efek Pemberian Susu Kambing Peranakan Ettawa terhadap Densitas Tulang Femur pada Tikus Wistar Jantan
(UNEJ, 2014)Densitas tulang merupakan ukuran yang menunjukkan kepadatan tulang. Apabila nilai densitas mineral tulang normal, maka resiko akan terjadinya fraktur dan osteoporosis akan lebih kecil. Kalsium dibutuhkan untuk proses ... -
Efek Pemberian Kurkumin terhadap Peningkatan Pembentukan Kolagen pada Soket Gigi Tikus Wistar Pasca Pencabutan
(UNEJ, 2012)Latar belakang. Pada proses penyembuhan luka diawali pembentukan matriks jaringan. Beberapa produk alami seperti kurkumin yang berasal dari rimpang kunyit maupun temulawak, terbukti dapat mempercepat proses penyembuhan ... -
Efek Pemberian Kurkumin terhadap Jumlah Sel Fibroblas pada Soket Gigi Tikus Pasca Pencabutan
(UNEJ, 2013)Latar Belakang: Penyembuhan luka merupakan respon dari adanya kerusakan jaringan, proses ini terdiri dari inflamasi, epitelisasi, fibroblastik dan remodeling. Fase fibroblastik adalah fase yang dapat meningkatkan kekuatan ... -
Efek Ekstrak Teh Hijau (Camellia sinensis) terhadap Memori Kerja Spasial Tikus Wistar (Rattus novergicus) Remaja yang Diinduksi Etanol
(UNEJ, 2013)Etanol adalah agen yang terkenal merusak organ salah satunya adalah hipokampus. Kerusakan pada hipokampus akan menurunkan memori spasial. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh ekstrak teh hijau terhadap fungsi memori ... -
Efek Pemberian Ekstrak Daun Singkong (Manihot esculenta) Terhadap Proses Penyembuhan Luka Gingiva Tikus (Rattus norvegicus)
(UNEJ, 2013)Luka adalah hilang atau rusaknya sebagian jaringan pada tubuh. Salah satu tindakan yang menimbulkan perlukaan adalah pada terapi biopsi. Aspirin adalah obat kimia yang digunakan sebagai standar obat antiinflamasi. Obat ... -
Efek Pemberian Ekstrak Daun Pepaya Terhadap Jumlah Sel Neutrofil Pada Model Tikus Periodontitis
(UNEJ, 2013)Periodontitis adalah penyakit yang dapat mengakibatkan kerusakan tulang alveolar, jaringan ikat gingiva dan ligamen periodontal, serta pembentukan poket. Salah satu penyebab penyakit ini adalah Porphyromonas gingivalis. ... -
Efek Pemberian Ekstrak Daun Pepaya Muda (Carica papaya) Terhadap Jumlah Sel Makrofag Pada Gingiva Tikus Wistar Yang Diinduksi Porphyromonas gingivalis
(UNEJ, 2013)Penyakit pada jaringan periodontal dapat disebabkan oleh bakteri Porphyromonas gingivalis. Porphyromonas gingivalis mempunyai LPS yang memicu peradangan (inflamasi). Ditandai dengan peningkatan produksi sel radang misalnya ... -
Efek Pemberian Ekstrak Buah Pare (Momordica charantia) Terhadap Kadar NF-kB (Nuclear Factor Kappa Beta) Pada Tikus Wistar (Rattus norvegicus) yang Diberi Diet Aterogenik
(UNEJ, 2012)Pare merupakan tanaman yang mengandung beberapa bahan aktif yang diduga dapat menurunkan kadar NF-kB, antara lain niasin (vitamin B3), vitamin C, beta karoten (pro vitamin A), polifenol, flavonoid, dan saponin. Jenis ... -
Efek Nefroprotektif Ekstrak Tauge (Vigna radiata (L.) Terhadap Peningkatan Kadar Kreatinin Serum Tikus Wistar Yang Diinduksi Parasetamol Dosis Toksik
(UNEJ, 2013)Parasetamol merupakan obat analgetik antipiretik yang dalam dosis toksik akan membentuk senyawa antara, N-acetyl-para-benzoquinoneimine (NAPQI) yang merupakan radikal bebas. Tauge (Vigna radiata (L.)) mengandung fitosterol, ... -
Pengaruh Ekstrak Galaktomannan dari Daging Kelapa (Cocos nucifera L) terhadap LDL Serum Tikus Wistar Jantan Hiperkolesterolemia
(UNEJ, 2013)Diketahui bahwa senyawa alami yang direkomendasikan untuk mengatasi hiperkolesterolemia adalah galaktomannan. Di Indonesia sumber galaktomannan yang cukup potensial adalah buah kelapa (Cocos nucifera L). Penelitian ini ... -
Efek Imunomodulasi Ekstrak Etanol Biji Kakao (Theobroma cacao L) terhadap Aktivitas dan Kapasitas Fagositosis Sel Makrofag Peritoneum Mencit yang Diinfeksi Bakteri Staphylococcus epidermidis
(UNEJ, 2014)Biji Kakao (Theobroma cacao L) telah dilaporkan memiliki potensi untuk merangsang respon imun. Duapuluh ekor mencit Swiss Webster dibagi ke dalam 5 kelompok. Kelompok kontrol negatif (group I) mendapatkan akuades, kontrol ... -
Uji Aktivitas Antihiperurisemia Ekstrak n-Heksana, Etil Asetat, dan Etanol 70% Daun Tempuyung (Sonchus arvensis L.) pada Mencit Jantan Hiperurisemia
(UNEJ, 2013)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas ekstrak daun Sonchus arvensis L. sebagai agen antihiperurisemia pada mencit jantan hiperurisemia. Delapan belas mencit dibagi menjadi enam kelompok. Kelompok I sebagai ... -
Efek Ekstrak Daun Singkong (Manihot esculenta) Terhadap Ketebalan Regenerasi Epitel Lesi Traumatik Pada Mencit BALB/C Jantan
(UNEJ, 2013)Lesi traumatik merupakan salah satu lesi yang sering dijumpai pada rongga mulut. Lesi traumatik dapat diatasi dengan pengobatan. Daun singkong (Manihot esculenta) memiliki kandungan seperti, vitamin C, vitamin A, protein, ... -
Efek Ekstrak Daun Alpukat (Persea americana Mill.) terhadap Penurunan Kadar Kreatinin Serum Tikus Wistar yang Diinduksi Parasetamol Dosis Toksik
(UNEJ, 2013)Parasetamol dapat menimbulkan kerusakan pada ginjal manusia yang ditandai dengan peningkatan serum kreatinin. Selama ini masyarakat luas hanya memanfaatkan daging buah alpukat sebagai bahan makanan atau bahan dasar ... -
Efek Ekstrak Buah Pare (Momordica charantia) dan Metformin terhadap Kadar Glukosa Darah Tikus Wistar yang Diinduksi Aloksan: Perbandingan Terapi Kombinasi dan Terapi Tunggal
(UNEJ, 2014)Diabetes melitus merupakan penyakit kronik dimana penderita mengalami kelebihan kadar glukosa dalam darah. Pare (Momordica charantia) memiliki beberapa zat aktif yang diketahui memiliki efek antihiperglikemik baik pada ... -
Efek Bahan Bleaching Karbamid Peroksida 10%, 15%, dan 20% Terhadap Warna Tumpatan Semen Ionomer Kaca
(UNEJ, 2013)Perawatan bleaching tidak hanya mempengaruhi perubahan warna pada gigi tetapi juga mempengaruhi struktur permukaan tumpatan gigi, kebocoran mikro, penurunan kekerasan permukaan tumpatan misalnya tumpatan SIK (Semen Ionomer ... -
Efek Asupan Ekstrak Herba Pletekan (Ruellia Tuberosa L.) Terhadap Jumlah Sel Fibroblas Gingiva Tikus Diabetes Mellitus
(UNEJ, 2014)Diabetes mellitus (DM) merupakan suatu sindrom terganggunya sistem metabolisme karbohidrat, lemak dan protein yang disebabkan oleh berkurangnya sekresi insulin atau penurunan sensitivitas jaringan terhadap insulin. ... -
Efek Antifungal Ekstrak Etanol Siwak (Salvadora persica) terhadap Pertumbuhan Jamur Candida albicans pada Media Saboraud Dekstrose Agar
(UNEJ, 2013)Kandidiasis merupakan penyakit oportunistik oleh jamur Candida albicans yang terjadi akibat penggunaan obat-obat yang tidak rasional. Siwak (Salvadora persica) merupakan tanaman obat yang banyak mengandung zat-zat seperti ... -
Efek Antibakterial Ekstrak Etanol Siwak (Salvadora persica) terhadap Pertumbuhan Bakteri Porphyromonas gingivalis
(UNEJ, 2013)Siwak (Salvadora persica) merupakan salah satu alat pembersih gigi dan mulut yang mengandung senyawa antibakterial. Porphyromonas gingivalis merupakan bakteri patogen periodontal yang menyebabkan periodontitis dan berperan ... -
Efek Antiangiogenik Ekstrak Polifenol Biji Kakao (Theobroma cacao) pada Membran Korio Alantois (CAM) Embrio Ayam
(UNEJ, 2012)Kanker adalah pertumbuhan sel abnormal yang cenderung menyerang jaringan di sekitarnya dan menyebar ke organ tubuh lain yang letaknya jauh. Salah satu strategi penghambatan perkembangan kanker adalah dengan menghambat ...