UT-Faculty of Computer Science: Recent submissions
Now showing items 201-220 of 964
-
Analisa Keamanan Website Pemesanan Tiket Online Di Po Sabar Subur Menggunakan Metode OWASP WSTG (Testing Guide) V 4.2
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-10-16)Kebutuhan berubah karena perkembangan zaman dan kemajuan teknologi informasi. Sektor yang mempengaruhinya adalah keamanan. Salah satu hal penting yang harus diperhatikan adalah keamanan informasi. Karena setiap ... -
Rancang Bangun Sistem Kontrol dan Monitoring Pada Tanaman Buah Naga Menggunakan Metode Fuzzy Mamdani Berbasis Mikrokontroler
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-06-23)Penelitian ini bertujuan untuk membantu mempermudah petani buah naga dalam melakukan perawatan, penyiraman, dan penyalaan lampu. Sistem ini mengguanakan teknologi IoT untuk melakukan otomatiasi penyiraman dan penyalaan ... -
Penerapan Kimball's Four Steps Design Process dan Business Intelligence Road Map pada Perpustakaan
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-06-19)Dalam beberapa tahun terakhir, Business Intelligence (BI) memperoleh momentum yang signifikan dalam praktek dan penelitian di bidang sistem informasi. Pemanfaatan BI oleh organisasi dapat mengubah data yang dimiliki ... -
Sistem Informasi Kehadiran Mahasiswa dengan Deteksi Wajah Menggunakan Algoritma Convolutional Neural Network (CNN)
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-06-19)Perancangan Sistem Informasi Kehadiran Mahasiswa Dengan Deteksi Wajah Menggunakan Algoritma Convolutional Neural Network (CNN). Mengidentifikasi manusia untuk menganalisa juga membandingkan pola kontur wajah seseorang dapat ... -
Sistem Pengambilan Keputusan Pemilihan Alternatif Toko Pembelian Produk Di Tokopedia Menggunakan Kombinasi Saw Dan Topsis
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-10-09)In the era of the development of digital technology that allows people to conduct business transactions online, one of which is buying and selling products or services via the internet. One of the fast-growing e-commerce ... -
Pengembangan Asisten Virtual Petunjuk Teknis Skripsi Menggunakan Artificial Neural Network
(Fakultas Sistem Infomasi dan Ilmu Komputer, 2023-05-08)Skripsi merupakan sebuah uraian hasil penelitian sarjana S1 yang membahas suatu permasalahan dalam bidang ilmu tertentu. Pada saat melakukan penelitian muncul permasalahan yang dapat berpengaruh terhadap kualitas ... -
Analisis Proses Bisnis Pada Perusahaan Manufaktur Menggunakan Fragmen Model Proses Bisnis (Studi Kasus Pusat Penelitian Kopi Dan Kakao Indonesia)
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-09-07)Pada tahun 2022, jumlah perusahaan industri manufaktur di Indonesia mencapai 29.000 perusahaan yang mencakup sektor makanan, tekstil, kayu, kertas, dan plastik. Salah satunya adalah Puslitkoka Indonesia yang fokus pada ... -
Perancangan Ulang User Interface (UI) dan User Experience (UX) pada Website Tasqif.com Menggunakan Metode Design Thinking
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-07-10)Perkembangan e-learning di era teknologi 5.0 ini semakin melesat. Salah satu e-learning Islam berbasis website yang menjadi objek penelitian ini adalah tasqif.com. Tasqif.com dikembangkan oleh Yayasan Indonesia Ngaji ... -
Analisas Pengaruh Brand Ambassador Kpop BTS Terhadap Brand Image (Citra Merek) E-Commerce Tokopedia di Kabupaten Situbondo
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-06-26)Advances and developments in technology are currently increasing rapidly and are difficult to avoid, especially in the field of telecommunications. Various kinds of information can be accessed easily and quickly using ... -
Penerapan Search Engine Optimization (SEO) dalam Meningkatkan Trafik Kunjungan dan Peringkat pada Search Engine (Studi Kasus: Website Inddev Software House)
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-06-19)Pertukaran informasi menjadi lebih cepat dengan adanya internet sehingga tidak ada batasan jarak dan waktu. Website sebagai platform yang paling banyak diakses di internet perlu dilakukan optimasi agar penggunaannya maksimal. ... -
Klasifikasi Penyakit Anemia Menggunakan Machine Learning
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-06-12)Anemia is a blood disorder in which the level of hemoglobin, or red blood cells in the blood is reduced and the body's iron stores are insufficient due to diet, lifestyle, and various attitudes and behaviors towards iron ... -
Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepuasan Pengguna E-Learning Menggunakan Metode End User Computing Satisfaction (EUCS) Studi Kasus : SMAN 1 Talun Blitar
(Fakultas Sistem Infomasi dan Ilmu Komputer, 2023-05-25)E-Learning adalah suatu cara belajar mengajar yang mendukung tersampaikannya bahan ajar kepada siswa dengan memanfaatkan media internet. E-Learning berfungsi sebagai wadah untuk menyebarkan materi dan pengerjaan tugas oleh ... -
Analisis Faktor Penerimaan Implementasi Aplikasi Smart ID Card Kabupaten Sumenep Menggunakan Integrasi Model TAM dan EUCS
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-06-09)Aplikasi Smart ID Card yang selanjutnya disingkat Aplikasi SIC merupakan aplikasi kepegawaian all in one berbasis mobile yang baru dikembangkan oleh Tim Pengembang Aplikasi di BKPSDM Kabupaten Sumenep dan diperuntukkan ... -
Analisa Kepuasan Pengguna Sistem Keuangan Desa (SISKEUDES) Menggunakan Metode End User Computing Satisfaction (EUCS) (Studi Kasus: Kabupaten Bondowoso)
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-06-21)Siskeudes merupakan aplikasi sistem keuangan desa yang diresmikan pada tahun 2015. Aplikasi ini bertujuan untuk memudahkan aparatur desa dalam mengelola laporan seperti laporan keuangan, laporan adminitrasi, laporan anggaran ... -
Analisis Emosi Menggunakan Metode Support Vector Machine (Study Kasus: Teks Komentar Video Rewind Indonesia 2021 di YouTube)
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-01-11)Analisis Emosi Menggunakan Metode Support Vector Machine (Studi Kasus : Teks Komentar Video Rewind Indonesia 2021 Di YouTube). Oleh Bagas Tetuko dengan NIM 182410102021 yang terdiri dari 75 halaman dari Fakultas Ilmu ... -
Analisis Perbandingan Metode Tf-idf Dan Word2vec Dengan Penggunaan N-gram Terhadap Pencarian Artikel Ilmiah Pada Repositori Digital
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-09-21)The paper search system helps researchers quickly find the articles they need from the number of articles that continues to increase every year. This research compares the use of the TF-IDF and Word2vec methods as text ... -
Penerapan Design Thinking pada Perancangan UI/UX Aplikasi Pemasaran Perumahan Berbasis Web (Studi Kasus : Rich Village)
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-06-15)Rich Village merupakan perumahan yang memiliki desain rumah minimalis di jember. Permasalahan Rich Village membutuhkan biaya yang besar dan jangkauan konsumen yang terbatas dalam memasarkan produk. Maka dibangunlah aplikasi ... -
Analisis Kesiapan Pengguna pada Aplikasi MyPertamina menggunakan Metode Technology Readiness Index (TRI)
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-06-22)Aplikasi MyPertamina didasarkan dari pengalaman pengguna dalam menggunakan aplikasi MyPertamina belum memuaskan. Rating pada google play store yang memiliki rentang 1.0 sampai dengan 5.0, rating yang didapatkan aplikasi ... -
Perancangan User Interface dan User Experience untuk Aplikasi Sistem Informasi Posyandu Kajar (SIPOKA) berbasis Mobile Menggunakan Metode Design Sprint di Desa Kajar Kecamatan Tenggarang Bondowoso
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-06-23)Penelitian ini bertujuan untuk merancang antarmuka pengguna (user interface) yang efektif dan mudah digunakan untuk Posyandu Desa Kajar Kecamatan Tenggarang Kabupaten Bondowoso berbasis mobile. Tujuan utama aplikasi ini ... -
Evaluasi User Experience Aplikasi Sister For Students Universitas Jember Menggunakan Metode User Experience Questionnaire
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-06-20)Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengalaman pengguna aplikasi Sister For Students (SFS). Sister For Students (SFS) merupakan aplikasi manajemen akademik dan keuangan Universitas Jember. Aplikasi SFS telah rilis ...