UT-Faculty of Dentistry: Recent submissions
Now showing items 1201-1220 of 2148
-
ENGARUH SIKAT GIGI DENGAN PERMUKAAN BULU SIKAT BERBENTUK V TERHADAP PEMBERSIHAN PLAK PADA PEMAKAI ALAT ORTODONSI CEKAT
(2014-01-28)Kesadaran masyarakat akan pentingnya perawatan ortodonsi semakin meningkat. Salah satu teknik yang dilakukan adalah dengan menggunakan alat ortodonsi cekat. Pemeliharaan kebersihan mulut merupakan faktor yang penting ... -
PENGARUH PEMBERIAN TABLET HISAP YANG MENGANDUNG SUKROSA DAN TABLET HISAP YANG MENGANDUNG XYLITOL TERHADAP PEMBENTUKAN PLAK GIGI PADA ANAK USIA 10-12 TAHUN
(2014-01-28)Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya suatu deposit lunak yang terbentuk secara teratur pada permukaan gigi setelah mengkonsumsi makanan yang disebut plak gigi. Makanan tertentu seperti karbohidrat dan sukrosa ... -
ANALISA KADAR KOLESTEROL TOTAL SERUM PADA PENDERITA INFARK MIOKARDIAL AKUT (IMA) (Penelitian Observasional Klinis)
(2014-01-28)Dewasa ini semakin banyak orang mati mendadak karena serangan jantung. Terdapat bukti bahwa penyakit jantung merupakan penyebab kematian utama di dunia. Penyakit kardiovaskular sebanyak 12,2 juta orang diantaranya adalah ... -
PENGARUH PEMBERIAN SEDUHAN MAHKOTA DEWA (PHALERIA PAPUANA WARB. VAR WICHANANNI (VAL) BACK) TERHADAP JUMLAH LIMFOSIT JARINGAN GRANULASI POST EKSTRAKSI GIGI (TIKUS WISTAR JANTAN)
(2014-01-28)Salah satu tindakan yang paling sering dilakukan pada praktek kedokteran gigi adalah pencabutan gigi. Efek dari pencabutan gigi adalah adanya trauma mekanis yang dapat memicu terjadinya keradangan. Radang itu sendiri ... -
HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH ≥ 20 DENGAN USIA MENARCHE PADA SISWI SEKOLAH DASAR DI SELURUH KECAMATAN PATRANG KABUPATEN JEMBER
(2014-01-28)Pada awal masa remaja terdapat perkembangan jasmani yang diikuti perkembangan reproduksi yang ditandai dengan menstruasi atau menarche pada remaja perempuan. Pada masa pubertas sering terjadi obesitas. Hal ini ... -
PERBEDAAN EFEKTIFITAS KUMUR PERASAN RIMPANG KUNYIT (CURCUMA DOMESTICA) DENGAN RIMPANG TEMULAWAK (CURCUMA XANTHORRIZA) TERHADAP PENURUNAN INDEKS PLAK
(2014-01-28)Penyakit gigi dan mulut (karies dan penyakit periodontal) diderita oleh 90% penduduk Indonesia. Sumber kedua penyakit tersebut adalh diabaikannya kebersihanmulut sehingga terjadi akumulasi plak. Hasil kontrol plak ... -
PENGARUH EKSTRAK FLAVONOID DAUN TEH HIJAU (Camelia sinensis Linn) TERHADAP JUMLAH POLIMORFONUKLEAR NEUTROFIL DARAH TEPI TIKUS PUTIH GALUR WISTAR JANTAN
(2014-01-28)Teh memiliki rasa yang khas, aroma wangi, dikenal dan digemari masyarakat sebagai minuman sehari-hari dan memiliki khasiat bagi kesehatan tubuh. Flavonoid yang terkandung diduga memiliki efek antiinflamasi, antibakteri, ... -
PENGARUH PEMBERIAN VIRGIN COCONUT OIL (VCO) TERHADAP LAJU ENDAP DARAH (LED) PADA TIKUS WISTAR JANTAN YANG DIPAPAR Staphylococcus aureus
(2014-01-28)Kelapa (cocos nucifera) merupakan salah satu dari sembilan bahan pokok masyarakat yang banyak dimanfaatkan untuk berbagai keperluan, salah satunya dengan membuatnya menjadi minyak kelapa murni (Virgin Coconut Oil / ... -
PENGARUH PUASA TERHADAP KETELITIAN KERJA (NUMERIK) PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER
(2014-01-28)Puasa merupakan salah satu ibadah yang penting bagi umat Islam yang secara ilmiah dapat diartikan sebagai pembatasan konsumsi berupa penurunan frekuensi makan dan minum. Pola makan saat berpuasa bergeser dari tiga kali ... -
HUNIAN Streptococcus sp PADA SALURAN AKAR GIGI DENGAN DIAGNOSA NEKROSIS PULPA SEBAGIAN ( Penelitian laboratoris )
(2014-01-28)Penyakit pulpa dan jaringan sekitar akar gigi secara langsung atau tidak langsung berhubungan dengan mikroorganisme. Salah satu penyakit pulpa adalah nekrosis pulpa partialis yaitu mati pulpa sebagian, jadi gigi masih ... -
PENGARUH LAMA PERENDAMAN BASIS GIGI TIRUAN RESIN AKRILIK DALAM SEDUHAN DAUN SIRIH ( Piper Betle L. ) KONSENTRASI 35% SEBAGAI BAHAN PEMBERSIH TERHADAP KEKUATAN TRANSVERSA RESIN AKRILIK
(2014-01-28)Resin akrilik digunakan sebagai basis gigi tiruan karena mempunyai sifatsifat yang menguntungkan, diantaranya adalah syarat estetika terpenuhi, warna dapat dibuat mirip dengan jaringan gusi sehingga tidak mencolok dengan ... -
PERBEDAAN KEKUATAN PERLEKATAN GESER ANTARA BAHAN PEREKAT RESIN KOMPOSIT DAN GLASS IONOMER HIBRID PADA PERAWATAN ORTODONSI DENGAN SISTEM PERLEKATAN LANGSUNG
(2014-01-28)Kemampuan perekat secara klinis perlu mendapat uji yang seksama agar memenuhi persyaratan tertentu agar layak digunakan. Kekuatan perlekatan geser merupakan salah satu uji agar suatu bahan memenuhi persyaratan kelayakan ... -
PENGARUH MENGKONSUMSI JUS BUAH STROBERI TERHADAP JUMLAH Streptococcus sp
(2014-01-28)Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya subtrat yang menempel pada permukaan gigi jika tidak dilakukan pembersihan secara mekanis maka akan merangsang pertumbuhan Streptococcus sp. Rongga mulut membutuhkan nutrisi ... -
PENGARUH KUMUR PERASAN BUAH MENGKUDU (Morinda Citrifolia L) TERHADAP pH, VOLUME, DAN VISKOSITAS SALIVA
(2014-01-28)Khasiat buah mengkudu sebagai obat tradisional telah dimanfaatkan masyarakat sejak 2000 tahun yang lalu di seluruh penjuru dunia. Buah ini mengandung berbagai macam zat yang berkhasiat bagi kesehatan seperti asam askorbat, ... -
PENGARUH PEMBERIAN TABLET HISAP Xylitol DAN TABLET HISAP SUKROSA TERHADAP pH SALIVA PADA ANAK USIA 10-12 TAHUN
(2014-01-28)Karies gigi merupakan salah satu penyakit gigi dan mulut yang memiliki prevalensi yang tinggi khususnya pada anak-anak dalam fase geligi pergantian. Pada saat ini pemanis yang sering digunakan adalah sukrosa yang telah ... -
PENGARUH PEMAPARAN Entamoeba gingivalis TERHADAP JUMLAH LIMFOSIT PADA TIKUS Wistar JANTAN DENGAN RADANG GINGIVA
(2014-01-28)Pada awalnya, Entamoeba gingivalis dikenal sebagai jenis parasit yang bersifat komensal dan biasanya ditunjukkan pada gambaran gingiva yang bernanah atau mengalami keradangan. Tetapi hasil penelitian terbaru menunjukkan ... -
HUBUNGAN UKGS DENGAN PREVALENSI KARIES GIGI ANAK SEKOLAH DASAR DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS YOSOWILANGUN KABUPATEN LUMAJANG
(2014-01-28)Prevalensi Karies di Indonesia masih cukup tinggi yaitu sebesar 70%-80%. Anak-anak merupakan yang rentan terhadap peyakit gigi dan mulut, karena anakanak mempunyai prilaku dan kebiasaan makan minum yang manis-manis ... -
Perbedaan Berpuasa Dan Tidak Berpuasa Terhadap Hasil Belajar Pada Mata Kuliah Bedah Mulut;
(2014-01-28)Puasa menurut kamus besar bahasa Indonesia ialah menghindari makan, minum dan sebagainya dengan sengaja (terutama yang bertalian dengan keagamaan). Ibadah puasa bukan hanya dikenal dalam agama islam, tetapi juga dalam ... -
PERBEDAAN KARIES GIGI DAN KADAR FLUOR AIR SUMUR SISWA SMA DI KECAMATAN ASEMBAGUS (DAERAH PANTAI) DAN DI KECAMATAN SUKOSARI (DAERAH GUNUNG)
(2014-01-28)Karies gigi merupakan penyakit dengan etiologi multifaktorial, yaitu adanya beberapa faktor yang menjadi penyebab terbentuknya lesi karies. Selain faktor etiologi ada juga yang disebut faktor-faktor non-etiologi atau ... -
Perbedaan denyut jantung pasien laki-laki peminum kopi dan bukan peminum kopi usia 25-39 tahun setelah pemberian anestetikum lokal yang mengandung vasokonstriktor
(2014-01-28)Kafein adalah derivat xantin yang bersifat memacu kerja jantung dengan meningkatkan denyut jantung. Tampak adanya pengaruh pada sistem kardiovaskuler yaitu terjadi penebalan pembuluh darah pada individu laki-laki usia ...