UT-Faculty of Teacher Training and Education: Recent submissions
Now showing items 281-300 of 14971
-
Pengaruh Model Pembelajaran Brain-Based Learning Menggunakan Media Call Cards pada Materi Sistem Pencernaan terhadap Minat dan Hasil Belajar Siswa SMA
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-07-13)In this 21st century, education has grown rapidly in terms of knowledge. This increase in knowledge is supported by the application of appropriate models and media. One of them is by applying the Brain-Based Learning model ... -
Pengaruh Model Pembelajaran Science Technology Society (STS) Materi Usaha dan Energi terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif dan Hasil Belajar Siswa SMA
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-07-05)Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan eksperimen. Penelitian dilakukan di SMAN Darussholah, Kecamatan Singojuruh, Kabupaten Banyuwangi, selama tahun ajaran 2023/2024. Kelas sampel ... -
Pengembangan Modul IPA Berbasis STEM untuk Meningkatkan Keterampilan Pemecahan Masalah Bagi Siswa SMP
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-05-21)Problem solving is a skill possessed by individuals or students which is based on their experience in finding solutions to problems that occur. Problem solving skills play an important role in science lessons, because ... -
Interpretatif Simbolik dalam Novel Sewu Dino Karya Simpleman dan Pemanfaatannya sebagai Alternatif Pembelajaran Sastra di SMA Kelas XII
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-07-26)Penelitian ini membahas tentang interpretatif simbolik pada novel Sewu Dino karya Simpleman. Cerita dalam novel Sewu Dino diangkat dari kisah nyata yang terjadi pada tahun 2001. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan ... -
Pengaruh Penerapan Realistic Mathematics Education terhadap Hasil Belajar Perkalian Bilangan Cacah pada Siswa Kelas II di SDN Wonosari 01 Jember
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-06-04)Penerapan RME merupakan bentuk pembelajaran yang menggunakan dunia nyata dan kegiatan pembelajaran yang lebih menekankan aktivitas siswa untuk mencari, menemukan, serta membangun sendiri pengetahuan yang diperlukan, sehingga ... -
Analisis Perubahan Tutupan Lahan pada Pembangunan Bandara Dhoho Kediri di Kecamatan Grogol Kabupaten Kediri Tahun 2018-2023 dengan Memanfaatkan Citra Landsat 8
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-06-03)Wilayah Kecamatan Grogol terdapat pembangunan Bandara Dhoho Kediri yang dibangun oleh perusahaan swasta yaitu PT. Gudang Garam yang didirikan diatas lahan sawah dan tegalan, sehingga berdampak kepada perubahan tutupan lahan ... -
Pengaruh Media Buku Bolak Balik Bergambar Terhadap Kemampuan Berhitung Anak Kelompok B1 di TK Kartika IV-73 Jember
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-07-23)Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya kemampuan berhitung anak kelompok B1. Hal ini disebabkan media yang digunakan dalam pembelajaran kurang bervariasi, yakni lebih banyak menggunakan LKA, selain itu pemberian ... -
Pengembangan Media Pembelajaran Monopoli Berbasis Kearifan Lokal Bab 7 Asal-Usul Kelas IV di SDN 1 Bugeman Situbondo
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-06-28)Keterbatasan media pembelajaran masih menjadi masalah dalam pembelajaran, padahal media pembelajaran sangat penting untuk mempermudah proses pembelajaran. Pengintegrasian kearifan lokal dengan materi pembelajaran Bahasa ... -
Hubungan Antara Pelaksanaan Supervisi Akademik oleh Kepala Sekolah dengan Motivasi Kerja Guru SD di Kecamatan Tapen Kabupaten Bondowoso
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-07-17)Good quality education will produce good human resources as well. The aim of education and teaching cannot be separated from the existence of teachers who have optimal competence in the world of education. Work motivation ... -
Migrasi Subjek dalam Novel Tanah Para Bandit Karya Tere Liye dan Pemanfaatannya sebagai Materi Analisis Nilai Politik dalam Novel Perspektif Disensus Ranciere
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-04-29)Novel Tanah Para Bandit karya Tere Liye menceritakan tentang masalah politik dan aksi vigilante yang dilakukan oleh subjek dalam melawan para bandit untuk memperjuangkan kesetaraan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan ... -
Pengaruh Media Realia Pencemaran Air Berbahan Fisik Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif dan Hasil Belajar Biologi Siswa SMA
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-06-14)Permasalahan dalam dunia pendidikan pada abad 21 salah satunya adalah kemampuan berpikir kreatif siswa yang rendah khususnya pada pembelajaran biologi. Guru dapat menggunakan media realia sebagai upaya atas permasalaha ... -
Pengembangan Program Parenting Pembuatan Bento Sehat Berbahan Pangan Lokal sebagai Upaya Pencegahan Stunting di TK Al Hikmah Pakusari
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-06-08)Salah satu faktor stunting karena kurangnya pemahaman orang tua mengenai asupan makanan bergizi yang diberikan untuk anak. Anak-anak dan orang tua yang ada di TK Al Hikmah kurang memahami tentang pentingnya memperhatikan ... -
Toksisitas Campuran Ekstrak Batang dan Daun Kemangi (Ocimum sanctum) terhadap Larva Nyamuk Aedes Aegypti serta Pemanfaatannya sebagai Buku Referensi
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-05-06)Penelitian ini dilakukan di Sub Laboratorium Toksikologi dan Parasitologi Program studi Pendidikan Biologi Universitas Jember untuk pembuatan campuran ekstrak batang dan daun tanaman kemangi (Ocimum sanctum) Penelitian ... -
Sejarah Kota: Pedagang Kaki Lima di Jalan Jawa Kecamatan Sumbersari Kabupaten Jember 1990-an-2019
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-08-25)Penelitian ini akan membahas mengenai Pedagang Kaki Lima di Jalan Jawa, Kecamatan Sumbersari, Kabupaten Jember 1990-an-2019. Permasalahan yang akan dikaji dalam penelitian ini ada dua, yakni (1) latar belakang kemunculan ... -
Implementasi Pembelajaran Sosial Emosional untuk Meningkatkan Student Well Being dan Hasil Belajar dalam Pembelajaran Sejarah di Kelas XI I SMA Negeri 2 Tanggul
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-06-12)Social-emotional learning is teaching that is focused on developing socially acceptable student behavior, as well as understanding and managing emotions. Social-emotional learning improves social and emotional skills by ... -
Mitos Kayangan Api di Desa Sendangharjo Kecamatan Ngasem Kabupaten Bojonegoro dan Pemanfaatannya sebagai Alternatif Materi Pembelajaran Cerita Rakyat Kelas X
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-07-19)Folklore cannot be separated from narratives or oral traditions carried out by people in each region. The oral tradition in the myth of the Kayangan Api story in Bojonegoro Regency is classified as partially oral ... -
Pengaruh Metode Kegiatan Bermain Peran Market Day terhadap Perkembangan Sosial dan Emosional Anak Kelompok Bermain PG/TK Tadika Puri Jember
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-06-29)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada atau tidak pengaruh metode bermain peran Market Day terhadap perkembangan sosial dan emosional anak Kelompok Bermain PG/TK Tadika Puri Jember. Desain penelitian ... -
Pengaruh Model Pembelajaran Discovery Learning Berbatuan Wordwall terhadap Hasil Belajar Siswa (Studi Kasus Mata Pelajaran Ekonomi Materi Sistem Pembayaran Kelas X SMA Negeri Umbulsari Kabupaten Jember Tahun Ajaran 2023/2024)
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-06-26)This research aims to determine whether there are significant differences and influences on students' economic learning outcomes when using the wordwall-assisted Discovery learning model with the cooperative learning model. ... -
Karakteristik Epidermis Daun Palem Putri (Adonidia merrillii) dan Mahoni (Swietenia mahagoni) di Sekitar Agrotechnopark Universitas Jember dan Terminal Tawangalun Jember serta Pemanfaatannya sebagai Booklet
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-07-29)Pencemaran udara adalah suatu kondisi yang terjadi karena adanya substansi zat yang bercampur dengan udara yang ada dipermukaan bumi, sehingga mampu mengganggu kehidupan mahluk hidup didalamnya. Salah satu usaha ... -
Analisis Proses Matematisasi Siswa Ditinjau dari Kemampuan Matematika dalam Menyelesaikan Soal Aritmatika Sosial
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-07-25)Matematisasi adalah suatu proses untuk mematematikakan suatu fenomena. Matematisasi bergerak dua arah, yaitu antara dunia nyata dengan dunia matematika. Dalam menyelesaikan soal konteks kehidupan nyata, setiap siswa melalui ...